5 Ciri Ciri Albuminuria – Penyebab, Pencegahan, Pengobatan
Ciri ciri albuminuria adalah gejala awal bahwa didalam tubuh telah mengalami pelonjakan zat protein berupa penumpukan cairan pada beberapa bagian tubuh. Albuminuria merupakan kondisi dimana telah terjadi konsentrasi zat protein yang berlebihan secara berulang didalam urin yang diiringi dengan kerusakan pada organ ginjal. (Baca Juga: Cara Mengatasi Kekurangan Protein , Penyebab Urin Berwarna Kuning)
Penyebab Albuminuria
- Kurangnya cairan dalam tubuh yang awalnya menyebabkan dehidrasi kemudian muncul penumpukan zat protein dalam tubuh sehingga menyebabkan organ ginjal bekerja lebih berat. (Baca Juga Akibat Kekurangan Kalori dan Protein)
- Karena asupan nutrisi protein, Vitamin C dan kalsium yang terlalu banyak dalam tubuh sehingga menimbulkan glomerulus mengalami beban berat terus menerus yang akhirnya menyebabkla kerusakan beberapa jaringan tubuh misalnya ginjal.
- Karena menderita penyakit diabetes dan hipertensi dimana kedua penyakit tersebut sangat beresiko merusak jaringan organ ginjal sehingga menyebabkan kehilangan kemampuannya dalam mengendalikan cairan dalam tubuh. Kondisi inilah yang menjadi penyerbab mengapa jumlah albumin dalam tubuh menjadi berlebihan.
- Karena mengkonsumsi obat obatan tertentu dan Trauma luka yang menyebabkan infeksi sehingga memicu pelonjakan debit protein didalam tubuh. (Baca juga: Akibat Kekurangan dan Kelebihan Protein)
Ciri Ciri Albuminuria
- Pembengkakan pada wajah, Pergelangan tangan.
Kaki dan area perut yang disebabkan karena rusaknya sistem pembuangan metabolisme tubuh yang bekerja tidak sempurna. (Baca Juga: Penyebab Kaki Bengkak Sebelah Kiri)
- Urin Mengandung protein albumin
Ketika diadakan pemeriksaan urin ternyata urin mengandung protein albumin yang melimpah yang ditandai dengan warna urin yang keruh, Bercampur dengan nanah, Darah dan berbau tidak sedap yang mencolok. Kondisi ini adalah indikasi yang akurat jika ciri ciri albuminuria sudah terjadi didalam tubuh. (Baca Juga: Fungsi Tes Urine , Makanan Penurun Albumin)
- Nyeri Pinggang
Pinggang mengalami rasa nyeri yang timbul tenggelam karena jaringan penyaringan cairan dalam organ ginjal telah mengalami kerusakan. Pinggang yang selalu terasa nyeri adalah indikasi umum jika ginjal sedang bermasalah dan merupakan ciri ciri albuminuria. (Baca Juga: Obat Sakit Pinggang Belakang)
- Terkena sakit ginjal
Terkena sakit ginjal termasuk gagal ginjal untuk pertama kalinya akibat kebiasaan tubuh kekurangan cairan terus menerus dan mengkonsumsi makanan yang mengandung protein, Kalsium dan vitamin C secara berlebihan dalam jangka panjang.
- Tubuh mudah lelah
Jaringan perut terasa tidak nyaman dan merasa haus yang berulang walaupun sudah minum air putih yang cukup. Periksakan segera pada dokter yang terkait jika terjadi gejala seperti ini. (Baca Juga: Penyebab Cepat Lelah)
Pencegahan Albuminuria
- Membiasakan diri untuk meningkatkan kualitas cairan tubuh dengan jalan minum air putih setidaknya 8 gelas perhari dan kurangi minuman yang mengandung kafein untk tujuan penstabilan albumin dalam tubuh agar dapat menghindari munculnya ciri ciri albuminuria. (Baca Juga: Penyebab Badan Terasa Dingin Tapi Tidak Demam)
- Tidak mengkonsumsi makanan yang hanya mengandung protein dan kalsium saja tetapi imbangi dengan gizi yang kompleks termasuk semua jenis vitamin, Mineral, Zat besi, Serat, Omega 3 dan lain lain.
- Hindari makanan yang mengandung banyak garam karena garam terbukti memperberat kinerja ginjal dalam mengendalikan cairan tubuh dan memicu munculnya ciri ciri albuminuria. (Baca Juga: Cara Mengatasi Ginjal Bocor )
- Penderita albuminuria melakukan secara konsisten diet protein , Kalium, Natrium, Magnesium serta karbohidrat sesuai dengan anjuran ahli gizi atau dokter yang terkait.
- Memperbanyak konsumsi buah buahan yang kaya serat setiap hari misalnya apel, Anggur dan stroberry untuk mencegah pelonjakan zat protein didalam tubuh karena buah buahan dapat menetralisir albumin yang berlebihan sehingga fungsi ginjal tetap dalam kondisi terbaiknya dan terhindar dari munculnya ciri ciri albuminuria. (Baca Juga: Tanda Awal Alzheimer)
- Hindari segala bentuk makanan siap saji atau jenis junkfood karena makanan seperti itu dapat menyebabkan kinerja ginjal menjadi lebih berat dan mengalami kerusakan. (Baca Juga: Penyebab Batu Ginjal pada Pria dan Wanita)
Pengobatan Albuminuria
- Dokter akan menganjurkan pada penderita albuminuria agar menstabilkan kadar gula darah pada titik yang normal dan diwajibkan untuk mempertahankannnya. (Baca juga: Akibat Kelebihan Albumin)
- Penderita diabetes dan hipertensi yang mengalami peningkatan albumin akan diberikan dokter obat hipertensi jenis ACE Inhibitor yang bermanfaat melindungi jaringan ginjal agar tetap maksimal sekaligus menjaga kadar gula darah agar tiodak meningkat.
- Dokter akan memberlakukan penderita untuk teknik mengurangi debit albumin berupa penggunaan diuretik dosis ringan secara berulang sesuai kadar albumin yang telah terditeksi. (Baca Juga: Obat Prostat Bengkak)
- Penderita diharuskan mengurangi mengkonsumsi makanan yang memiliki zat protein tinggi untuk menstabilkan kadar albumin dalam tubuh.
- Karena kasus obesitas dan riwayat penyakit ginjal dapat menyebabkan peningkatan albumin dalam tubuh sehingga ginjal tidak mampu mengendalikan cairan tubuh yang mengandung protein yang berlebihan sehingga terbuang bersama urin. (Baca juga: Penyebab Gagal Ginjal Akut )
- Karena faktor usia lanjut (50 tahun ke atas) dimana pada usia tersebut rentan terjadi penurunan daya tahan tubuh yang menyebabkan pelonjakan produksi albumin didalam tubuh sehingga seseorang mudah mengalami ciri ciri albuminuria.
- Dilakukan terapi steroid untuk mengurangi kadar protein dalam urin dan memblokir protein dalam urin relatif lebih cepat termasuk pada penderita diabetes tipe 2. (Baca Juga: Akibat Kelebihan Protein)
Bahan makanan terbaik bagi kesehatan ginjal
Ciri ciri albuminuria dapat dicegah melalui makanan yang menyehatkan organ ginjal
- Kembang kol merupakan jenis sayuran terbaik yang mengandung nutrisi yang dapat membantu kinerja ginjal semakin baik
- Minyak zaitun dan minyak jagung adalah minyak paling aman daripada minyak kelapa atau minyak lainnya untuk penggunaan sehari hari misalnya untuk menggoreng dan menumis. Minyak zaitun dan jagung mampu meningkatkan kesehatan jaringan ginjal dan menstabilkan debit albumin didalam tubuh.
- Bawang putih merupakan bumbu masakan yang mengandung zat antibiotik terbaik yang mampu melindungi organ ginjal dari kerusakan akibat infeksi atau peradangan sehingga ginjal selalu berada dalam kondisi terbaiknya dan terhindar dari munculnya ciri ciri albuminuria.
sumber : https://halosehat.com/tips-kesehatan/kesehatan-ginjal/ciri-ciri-albuminuria
sumber : https://www.youtube.com/watch?v=WWbVxDizOiQ
0 komentar:
Posting Komentar